Indramayu,pikiranrakyatnusantara.com-Berawal dari Sebuah perkumpulan silatuhrohmi pemuda dan tokoh masyarakat Desa Tukdana, serta wujud dari bentuk kepedulian bahwa di era modernisasi atau yang sebut generasi milenial sudah saatnya menumbuhkan petani petani muda yang berpotensi. Menjadi seorang petani tidak selalu identik harus memiliki lahan tanah yang luas, jenis penanaman Holticurtura merupakan jenis tanaman yang bisa di tanam di lahan luas maupun lahan kecil,pada sabtu 22/02/2025.
Rumah Gubuk inovasi salah satunya contoh kegiatan petani muda yang sangat kreatif, bukan hanya meciptakan pola dan teknik sistem berkebun ,namum kelompok Rumah Gubuk Inovasi bisa mengahasilkan pendapatan yang cukup lumayan dari segi pengasilan hasil panen dan hasil budidaya bibit.
Untuk Rumah Gubuk Inovasi sendiri memperioritaskan jenis tanaman Holticultura buah anggur, dan memiliki 15 tipe anggur, secara citra rasa pun buah anggur yang di kembang di Desa Tukdana untuk rasa tak kalah enak dari anggur yang ada pada umumnya, Rasa yang unik yaitu buah rasa amggur seperti rasa buah mangga ginju atau mangga Gedong
Desa tukdana hampir 80% masyakatnya di setiap rumah sudah memiliki tanaman buah anggur,dengan demikian kelompok Rumah Gubuk Inovasi akan menjadikan Centra Desa Anggur se kabupaten Indramayu.
Masyhar Qoti selaku ketua kelompok rumah gubuk inovasi yang sudah berlangsung selama 1 Tahun berproses ,dan sudah menghasilkan sebuah karya petani muda buah anggur di mana bisa menunjang secara ekonomi serta menunjang untuk bahan edukasi terhadap masyarajat luas.
“Kami masi sangat membutuhkan peran serta pemerintah untuk pengembangan. “Tuturnya.
Dari pihak BHABINSA Koramil 0616 kecamatan Tukdana sebagai wilayah Binaan, Sokirin menambahakan bahwa kami sangat mensuport tentang kegiatan yang di lakukan oleh petani patani muda Rumah Gubuk Inovasi di Desa Tukdana , Berharap untuk terus meningkatkan hasil produksi , dan dari pemeritah pun semoga ada peningkatan kepedulian sebagai bahan komoditi program ketahanan pangan nasional.”Tutupnya
(Udin S )