banner 728x250

Pendampingan Ketahanan Pangan di Wilayah Desa Rambatan Wetan Oleh Babinsa Koramil 1602 Sindang Indramayu

banner 120x600
banner 468x60
Spread the love

Indramayu,pikiranrakyatnusantara.com-Pada hari sabtu tanggal 10 Mei 2025, bertempat di Blok Bonjot Desa Rambatan Wetan Kecamatan Sindang Kabupaten Indramayu, Babinsa Koramil 1602 Sindang melaksanakan kegiatan Komsos dengan Poktani dan para petani dalam rangka Serapan Gabah Menjelang musim panen padi MT I tahun 2025.

Babinsa Rambatan Wetan Sertu Tapral bersama kelompok tani dan para petani di wilayah sekitar agar selalu meningkatkan koordinasi dengan petugas baik TNI-Polri dan pemerintahan agar bisa saling membantu dalam proses penanaman padi di lahan sawah milik petani.

banner 325x300

“Adapun Isi pembahasan dimana saat ini Khusus wilayah Rambatan Wetan ada beberapa sebagian sudah melaksanakan musim panen dengan harga di tas yang di tetapkan oleh Pemerintah,”Ujarnya.

Selain itu juga, dengan adanya kebijakan oleh pemerintah dengan petani sangat bersyukur dengan harga tersebut sehingga tidak mengalami kerugian yang begitu signifikan padi pada musim panen sampai dengan saat Ini.

  1. “Untuk itu Babinsa menginformasikan kepada para poktan poktan yang ada di wilayah Rambatan wetan tentang Penyerapan Gabah kedepan pada musim panen padi guna harga gabah yang di serap oleh pemerintah (Bulog) yaitu Rp.6500 Rupiah,”Ujar Babinsa.

Bila para petani menjual dengan harga tinggi yang ditentukan oleh pemerintah di persilahkan dan para tengkulak siap menampung dipersilahkan.

“Adapun tujuan kegiatan tersebut untuk mewujudkan program pemerintah tentang Swasembada Pangan khususnya di wilayah Kecamatan Sindang, dan mencegah terjadinya kerugian oleh para petani agar terciptanya kemanunggalan TNI dengan rakyat dalam mensukseskan program ketahanan pangan,”Pungkasnya.

banner 325x300

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *